PESAN PERDAMAIAN WALI SONGO
Rp. 49.500
Author : Sayyidah Mawani
Rp. 58.500
Judul
TJOKROAMINOTO: Sebuah Biografi
Nomor ISBN
978-602-0770-94-9
Penerbit
Kategori
Jenis Cover
Soft Cover
Kertas Isi
Bookpapper
Tebal Buku
196 Halaman
Berat Buku
200 gram
Dimensi
14 x 20
Lokasi Stok
Gudang Anak Hebat Indonesia
Tjokroaminoto, seorang pribumi dengan banyak gelar yang bersandang pada dirinya. Meneladani kisah hidup Tjokroaminoto adalah sebuah cara lain dalam melihat kembali sejarah bangsa Indonesia. Tjokroaminoto dengan sekelumit pemikirannya, mampu menhadirkan penggambaran negara yang madani. Tokoh besar ini telah menjadik panutan bagi banyak orang. Di dalam dirinya bersemayam jiwa kesatria yang tak mengenal janji dan pamrih. Meneladani Tjokroaminoto adalah meneladani sejarah Indonesia.
Pendidikan adalah langkah awal yang diambil oleh seorang Tjokroaminoto untuk membebaskan masayarakat pribumi dari belenggu penjajahan. Islam dan sosialisme menjadi landasan dari keseluruhan proses tersebut, lalu masih relevankah konsep pemikiran Tjokroaminoto bagi negara yang telah jauh berkembang seperti sekarang ini?
Buku ini mengulas balik perjalanan hidup Tjokroaminoto, salah satu tokoh besar pendiri bangsa ini. Meneladani Tjokroaminoto untuk menemukan kembali esensi dari didirikannya bangsa Indonesia.
1. Buku ini masuk ke dalam bidang biografi tokoh dan mempelajari biografi adalah sebuah usaha mempelajari sejarah masa lalu terkait dengan tokoh tersebut, yang dalam hal ini tokoh pergerakan nasional, HOS Tjokroaminoto.
2. Buku ini membahas salah satu tokoh Pendidikan nasional, yakni Tjokroaminoto sehingga pembahasan di dalam tidak akan lepas dari bagaimana Pendidikan dapat digunakan untuk membebaskan belenggu penjajahan di negeri ini tempo dulu.
3. Buku ini seharusnya menjadi buku wajib yang harus dimiliki semua orang, khususnya bagi penikmat buku sejarah.
© Anak Hebat Indonesia By jogjasite.com | Privacy Policy | Terms & Conditions